Saat seorang 'cewek' jatuh hati kepada seorang 'Lelaki', disaat itulah kehidupan si 'cewek' akan berubah.
Mungkin perubahan secara bertahap, mungkin juga secara drastis.
Kalian tahu mengapa ?
Menurut yang saya alami,
si Cewek tersebut akan berubah menjadi pribadi yang disukai oleh Lelaki.
Lelaki yang aku maksud disini, bukan cowo.
Mengertikah anda perbedaan antara lelaki dan cowo?
Kalau lelaki, lebih dewasa sikapnya, bisa menangani keadaan, melakukan sesuatu memakai pikiran dan perasaan.
Kalau cowok, bersifat kekanak-kanakan, terkadang mempersulit masalah, melakukan sesuatu tidak memakai perasaan.
Lebih detailnya.. Klik link ini
ok, lanjut deh..
cewe bisa berubah karena seseorang yang ia suka..
ya tergantung kalau misalkan cewe itu pacaran ke cowo, hubungannya kadang serius kadang kekanak-kanakan *ga selamanya sih*.
kalau cewe pacarannya ke lelaki, kemungkinan hubungannya akan selalu serius. walau ga selamanya yg serius, tapi dalam menghadapi masalah pasti bisa terselesaikan secara baik-baik.
Cewe suka ke cowo =
- cewe itu akan mengikuti apa yang cowo suka
- cewe itu akan melakukan segalanya asalkan si cowo suka *mayoritas begitu*
- kalo si cewe berasa deket sama cowo, terus si cewe jujur ke cowo, ya 2 option.
1. direspon suka
2. ilfil.
- kalo jadian, ga saling melengkapi.. pacaran karena nafsu belaka. tapi mereka akan sadar suatu saat.
kalo cewe suka ke Lelaki
- cewe itu akan berusaha lebih dewasa *ga kekanak-kanakan*
- cewe itu akan berubah sesuai kepribadian si lelaki
- kalo si cewe jujur suka, lelaki tersebut akan mengerti apa yg cewe maksud.
- biasanya kalo mereka menjalin hubungan, saling melengkapi satu sama lain.
ada istilah..
"Dalam suatu hubungan, lelaki mencintai perempuan yang ia cintai pada awal hubungannya 10% dan akan selalu meningkat. Sedangkan, kalau cowo biasanya pada awal hubungannya mencintai perempuan sepenuh hatinya.. tetapi lambat laun rasa itu mungkin saja akan pudar"
Tidak ada komentar:
Posting Komentar